Sabtu, 28 Maret 2015

Resort Giri Tirta Kahuripan (pilihan liburan keluarga)

Giri Tirta Kahuripan
Tempat wisata yang satu ini bisa jadi andalah buat para sobat yang mencari referensi wisata alam untuk wilayah jabodetabek.

Udara yang bersih dan sejuk (dingin kalau malam :) ) menjadi penambah ciri khas dari tempat ini.


Saat ini di lokasi tersebut sedang musim manggis, jadi buat para sobat yang doyan buat makan buah yang satu ini, maka tempat ini bisa menjadi prioritas utama....

Sekedar info saja, saat yang tepat buat ke tempat ini adalah pada akhir pekan, karena apabila sobat sekalian datang pada awal pekan maka dapat di pastikan ga bakal punya tetangga alias sendirian.
Tapi kalau yang mau menyendiri silahkan di coba saja (jadi serasa milik sendiri )
apalagi yang ingin bulan madu, pokonya mantap udah dingin, pemandangan indah, sepi pula.


Tarif yang ditawarkan lumayan MAHAL sih, tapi ya sesuai juga buat yang mau mencoba memanjakan diri dengan faasilitas yang terbilang lumayan.

Untuk kisaran harganya sobat sekalian bisa cek langsung di sini

http://resortgiritirta.com/index.html
Sesuai kedalaman kantong tentunya.

Saran kami adalah sebelum memasuki tempat ini jangan lupa bawa cemilan yang banyak karena mini market lumanyan jauh, dan juga persedian isi dopet di pertebal karena pengalaman biasanya sih pendebetan susah kalau signalnya lagi ngambek jadi harus bayar tunai sedang ATM juga lumayan jauh.


Jumat, 27 Maret 2015

Djafa's Family Adventure

Djafa's Family adalah putra putri father and mother pastinya he hehehhehehe
yang jelas kami cinta alam Indonesia...
Dari beberapa pengalaman kami yang ingin kami bagikan diantaranya adalah petualangan alam pegunungan di lembah ramma daerah malino sulawesi-selatan.
Daerah ini dapat di tempuh kurang lebih 2 jam perjalanan darat dari kota makassar hingga tiba di malino atau lebih tepatnya di desa lembanna yang merupakan desa terakhir yang dapat di akses menggunakan kendaran. 
Mulai dari desa ini petualangan pun dimulai
daripada cape membaca karena saya juga cepe ngetik mending langsung saja di lihat video nya
https://youtu.be/vrLx4Fujj0s
Djafa's Family
we love INDONESIA